KOREA SELATAN-KAPAL NELAYAN TERBALIK-2

2023-02-06 17:35:38   来源:新华社
(230205) -- SINAN, 5 Februari, 2023 (Xinhua) -- Foto yang diabadikan pada 4 Februari 2023 ini menunjukkan sebuah kapal penangkap ikan yang terbalik di lepas pantai wilayah Sinan di Provinsi Jeolla Selatan, Korea Selatan. Sembilan orang dilaporkan hilang saat sebuah kapal nelayan terbalik di lepas pantai barat daya Korea Selatan, demikian dilaporkan kantor berita Yonhap pada Minggu (5/2). (Xinhua/NEWSIS)
【记者:NEWSIS 】
原文链接:http://home.xinhua-news.com/rss/newsdetaillink/1d3473e1ec34a26d68f5cbff68a3a7e8/1675676142011

财经新闻 ECONOMIC NEWS

24小时排行 LEADERBOARD