(250304) -- OAKVILLE, Kanada, 4 Maret, 2025 (Xinhua) -- Sebuah papan bertuliskan "PROUDLY CANADIAN", kebanggaan sebagai perusahaan asli Kanada, terlihat di sebuah plaza bisnis di Oakville, Ontario, Kanada, pada 4 Maret 2025. Pemerintah federal Kanada pada Selasa (4/3) mengumumkan paket tarif terperinci setelah Perdana Menteri Kanada Justin Trudeau bersumpah bahwa Kanada tidak akan mundur dari perang dagang yang dimulai oleh Presiden Amerika Serikat Donald Trump. (Xinhua/Zou Zheng)
【记者:Zou Zheng 】
原文链接:https://home.xinhua-news.com/v2/rss/newsdetaillink/0ee4e28d24447b4990632656b8b5d05ac43f80875be65408/1741156703000