Xinhua News: China kecam aturan baru AS soal pembatasan investasi ke China

2024-10-31 19:25:40   来源:新华社

   Ini adalah tayangan Xinhua News.

   China mengecam dan menolak aturan terbaru Amerika Serikat (AS) terkait pembatasan investasi yang ditujukan kepada China, ungkap Juru Bicara Kementerian Luar Negeri China Lin Jian pada Selasa (29/10).

   Hal tersebut disampaikan Lin dalam sebuah konferensi pers harian saat dimintai tanggapan terkait sejumlah laporan bahwa pemerintahan Biden telah melakukan finalisasi pembatasan terkait investasi individu dan perusahaan AS ke sektor teknologi canggih di China, termasuk sektor semikonduktor, komputasi kuantum, dan kecerdasan buatan (AI).

【记者:侯鸿博 】
原文链接:https://home.xinhua-news.com/v2/rss/newsdetaillink/8074effd5ca5c8b55e13ed88553d9d22050dc79a5b94b9b7/1730373940000

财经新闻 ECONOMIC NEWS

24小时排行 LEADERBOARD