CHINA-BEIJING-OBJEK WISATA POFENGLING-PEMANDANGAN MUSIM GUGUR-1

2024-10-30 16:24:43   来源:新华社
(241030) -- BEIJING, 30 Oktober, 2024 (Xinhua) -- Orang-orang menikmati pemandangan daun berwarna merah di objek wisata Pofengling di Distrik Fangshan di Beijing, ibu kota China, pada 29 Oktober 2024. Objek wisata itu memasuki periode terbaik sepanjang tahun ini untuk mengamati daun-daun yang berwarna merah. Lebih dari 100.000 tanaman di objek wisata itu menyapa para pengunjung lewat tampilan baru mereka yang menyerupai api. (Xinhua/Chen Zhonghao)
【记者:陈钟昊 】
原文链接:https://home.xinhua-news.com/v2/rss/newsdetaillink/a99684f83dbe77bc9d5302e8daa704bd23e848aa8408c558/1730276683000

财经新闻 ECONOMIC NEWS

24小时排行 LEADERBOARD