(241023) -- GAZA CITY, 23 Oktober, 2024 (Xinhua) -- Orang-orang yang hendak mengungsi dari Kota Beit Lahia di Jalur Gaza utara terlihat di sebuah jalan di Gaza City pada 22 Oktober 2024. Tujuh warga Palestina tewas dalam serangan udara Israel terhadap sebuah bangunan sekolah yang menampung para pengungsi di Beit Lahia, Jalur Gaza utara, menurut sumber-sumber Palestina pada Selasa (22/10). (Xinhua/Mahmoud Zaki)
【记者:Mahmoud Zaki 】
原文链接:https://home.xinhua-news.com/v2/rss/newsdetaillink/fa0fe3b54d6c397a7355bc8c80e0f6540c60b0e7a902eb05/1729652428000