(240930) -- BEIRUT, 30 September, 2024 (Xinhua) -- Foto yang diabadikan pada 29 September 2024 ini menunjukkan kediaman tempat Mohammad Dahrouj, seorang pejabat Kelompok Islam (Islamic Group), tewas di area Joub Jannine, Lebanon timur. Mohammad Dahrouj, seorang pejabat Kelompok Islam, tewas pada Minggu (29/9) akibat serangan udara Israel yang menyasar sebuah apartemen tempat tinggal di area Joub Jannine, Lebanon timur, menurut sumber-sumber militer Lebanon. Sumber-sumber itu, yang enggan disebutkan namanya, menuturkan bahwa sebuah pesawat tempur Israel menargetkan apartemen itu dengan dua rudal udara-ke-darat, yang menewaskan Dahrouj. (Xinhua/Taher Abu Hamdan)
【记者:Taher Abu Hamdan 】
原文链接:https://home.xinhua-news.com/v2/rss/newsdetaillink/309f12db93670a2090deaa5093f4120d20ab19b217a64016/1727672270000