Dua perjanjian ditandatangani untuk bangun pembangkit listrik tenaga bayu di Teluk Suez, Mesir

2024-08-19 19:14:39   来源:新华社

JUDUL: Dua perjanjian ditandatangani untuk bangun pembangkit listrik tenaga bayu di Teluk Suez, Mesir

SHOOTING TIME: 17 Agustus 2024/Arsip

DATELINE: 18 Agustus 2024

DURASI: 00:01:00

LOKASI: Kairo

KATEGORI: EKONOMI


SHOTLIST:

1. Berbagai cuplikan upacara penandatanganan (Sumber: Kabinet Mesir)

2. Berbagai cuplikan turbin pembangkit listrik tenaga bayu


STORYLINE:

Perdana Menteri Mesir Mostafa Madbouly pada Sabtu (17/8) menyaksikan upacara penandatanganan dua perjanjian, antara Egyptian Electricity Transmission Company, Otoritas Energi Baru dan Terbarukan Mesir (New and Renewable Energy Authority/NREA), dan konsorsium Masdar-Infinity, untuk proyek pembangunan pembangkit listrik tenaga bayu berkapasitas 200 megawatt di wilayah Teluk Suez.

Upacara penandatanganan tersebut dilakukan dalam kerangka strategi Mesir untuk memaksimalkan peran energi baru dan terbarukan dalam bauran energinya, mendukung dan mengandalkan sektor swasta dalam membangun pembangkit listrik tenaga surya dan bayu.

Proyek ini diharapkan akan mulai beroperasi secara komersial pada Oktober 2026.

   

Koresponden Kantor Berita Xinhua melaporkan dari Kairo.

(XHTV)

【记者:余福卿,杨依然,姚兵 】
原文链接:https://home.xinhua-news.com/v2/rss/newsdetaillink/e2781b7b3bb5325a45299745d01446c8daec63c3d40fb17a/1724066079000

财经新闻 ECONOMIC NEWS

24小时排行 LEADERBOARD