Kota Jinzhong di China kembangkan ekonomi metanol

2024-08-06 14:01:16   来源:新华社

JUDUL: Kota Jinzhong di China kembangkan ekonomi metanol

SHOOTING TIME: Rekaman terbaru

DATELINE: 6 Agustus 2024

DURASI: 00:02:02

LOKASI: JINZHONG, China

KATEGORI: EKONOMI


SHOTLIST:

1. Berbagai cuplikan truk heavy-duty berbahan bakar metanol di Jinzhong, China


STORYLINE:

Kota Jinzhong di Provinsi Shanxi, China, sedang mengembangkan ekonomi metanol untuk mengurangi emisi karbon dan mendorong transformasi industri.

Sejak peluncuran lini produksi truk heavy-duty berbahan bakar metanol pertama di China dengan output tahunan 10.000 unit pada 2022, Jinzhong telah memproduksi lebih dari 3.000 truk berat berbahan bakar metanol dan menjualnya ke seluruh wilayah China.

Kota itu menjadi pemimpin dalam industri tersebut dan sedang memperluas penggunaan metanol di sektor-sektor lainnya.


Koresponden Kantor Berita Xinhua melaporkan dari Jinzhong, China.

(XHTV)

【记者:邓浩然 】
原文链接:https://home.xinhua-news.com/v2/rss/newsdetaillink/5bf2b7e212ec5c37c0a9777c37654671093b50da567f17b4/1722924076000

财经新闻 ECONOMIC NEWS

24小时排行 LEADERBOARD