(240711) -- KAIRO, 11 Juli, 2024 (Xinhua) -- Seorang pria mengamati sebuah toko baju di Kairo, Mesir, pada 10 Juli 2024. Tingkat inflasi indeks harga konsumen (IHK) atau headline inflation tahunan Mesir turun ke angka 27,1 persen pada Juni, dari 27,4 persen pada Mei, melanjutkan tren penurunan untuk bulan keempat berturut-turut, seperti dilaporkan badan statistik negara itu pada Rabu (10/7). (Xinhua/Ahmed Gomaa)
【记者:Ahmed Gomaa 】
原文链接:https://home.xinhua-news.com/v2/rss/newsdetaillink/2f8fd263a3e298bdf0fb048ea891bc6c8ff43f21bcf56661/1720674479000