(240623) -- SHEXIAN, China, 23 Juni, 2024 (Xinhua) -- Sebuah foto dari udara yang diabadikan pada 22 Juni 2024 ini menunjukkan kompleks arsitektur kuno di Desa Xucun di Xucun, Kota Huangshan, Provinsi Anhui, China timur. Kota Huangshan menaikkan status tanggap darurat untuk pengendalian banjir ke Level II pada Kamis (20/6). Curah hujan di Desa Xucun melampaui 520 milimeter sejak Rabu (19/6). Hingga saat ini, 16 situs perlindungan peninggalan budaya tingkat nasional di desa tersebut berada dalam kondisi baik. (Xinhua/Du Yu)
【记者:杜宇 】
原文链接:https://home.xinhua-news.com/v2/rss/newsdetaillink/daa9a6408e3a8075852166af292d1b24a38d0eae0ecbd58d/1719103022000