(230626) -- LAHORE, 26 Juni, 2023 (Xinhua) -- Para pedagang buah yang membawa gerobak melewati sebuah jalan yang terendam banjir usai hujan deras di Lahore, Pakistan, pada 26 Juni 2023. Sedikitnya 14 orang tewas dan enam lainnya luka-luka dalam sejumlah kecelakaan akibat hujan di berbagai daerah di Pakistan dalam 24 jam terakhir, seperti diungkapkan otoritas setempat pada Senin (26/6). (Xinhua/Sajjad)
【记者:Sajjad 】
原文链接:http://home.xinhua-news.com/rss/newsdetaillink/5242bf84408fbd9071639e493332d50c/1687833066012